20 Tempat Wisata di Kudus hits unik dan kekinian

  

Tempat Wisata di Kudus mungkin bisa menjadi destinasi liburan yang terbaik buat anda beserta keluarga, terlebih lagi saat musim liburan tiba, mendatangi wisata religi, sejarah hingga wisata minat khusus, berlibur sambil mengenalkan keindahan alam kepada anak-anak dan tidak melulu dengan gadget.

Tempat wisata di kudus
Tempat wisata di kudus

Mancari ketenangan dengan mengunjungi tempat wisata di kudus merupakan pilihan terbaik setelah sehari atau seminggu berpenat ria dengan rutinitas kerja, maka sudah saatnya saat weekand buat menghabiskan waktu bersama keluarga sambil menikmati keindahan alam ciptaan tuhan.

Baca: Daftar Tempat wisata di demak Populer dan Hits

Daftar Tempat wisata di Kudus

1. Masjid Al-Aqsha Menara Kudus

Mesjid Al-Aqsha

Mesjid ini adalah tempat wisata di kudus dan merupakan salah satu situs ziarah populer yang ada di kudus dan di sini juga terdapat wisata seperti menara kudus dan juga ziarah makam sunan kudus. masjid yang merupakan bukti sejarah penyebaran agama islam di tanah jawa.

Sangat cocok buat wisata religi baik bersama keluarga atau bersama rombongan, karena banyak sekali pengunjung yang datang dari kudus sendiri maupun dari luar, maka tidak mengherankan lokasi masjid ini tidak pernah sepi.

Alamat: Jl. Menara, Pejaten, Kauman, Kec. Kota Kudus, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah – Maps
Jam Buka: 24 jam

2. Museum Kretek

Credit Foto: Rizki Amalia Septiyani

Museum Kretek adalah tempat wisata di kudus dan merupakan museum dengan pameran benda bersejarah rokok lokal dan juga sebuah replika rumah tradisional. Tempat cukup strategis jadi sangat mudah di datangi, disini bisa melihat cara bikin rokok dengan patung-patung yang di pajang memperlihatkan cara bikin rokok,ada rumah adat kudus, ada jg tempat bermain untuk anak.

Untuk tiket masuk masih cukup terjangkau sekitar Rp.2000 namun bisa naik. di belakang museum terdapat kolam renang yang nyaman. Lumayan untuk tempat rekreasi dengan keluarga dan lokasinya lumayan luas. tidak ada salahnya kan buat liburan akhir pekan.

Alamat: Jl. Getas Pejaten No.155, Getas, Getas Pejaten, Kec Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah – Maps
Jam Buka: 08.00 – 16.00

3. Waterpark Mulia Wisata

Waterpark Mulia Wisata Kudus

Pemandian ini adalah tempat wisata di kudus dan merupakan salah satu taman rekreasi air yang ada di kudus. kolam renang ini menyediakan beberapa fasilitas berupa pelampung, parkir luas, loker, resto dan cafe, ballroom, kamar ganti dan juga pusat oleh-oleh. sangat cocok buat liburan bersama anak saat musim liburan.

Wahana yang ada di waterpark mulia wisata ada waterboom dan waterslide, taman kelinci, taman domba, taman burung, kolam terapi ikan, kolam renang dewasa, kolam ember air tumpah, kolam arus, kolam anak dan juga kolam air hangat.

Alamat: Jl. Raya Kudus – Colo No.KM, RW.12, Lau, Kec. Dawe, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah – Maps
Jam Buka: 08.00 – 17.00
No Telp: 081575888000

4. Museum Jenang Kudus

Credit Foto: Dina Mufti

Museum Jenang Kudus adalah tempat wisata di kudus dan merupakan salah satu museum yang menampilkan beberapa bagian sejarah yang ada di kabupaten kudus, mulai dari makanan jenang, ada juga para tokoh yang pernah lahir di kota ini, selain itu juga koleksi langka seperti alquran yang di tulis dengan daun lontar, Alquran raksasa dan juga beberapa koleksi batik.

Museum jenang kudus bisa dijadikan sebagai tempat wisata edukasi yang membahas sejarah dari kudus tempo dulu. mulai dari pembuatan jenang. di gedung bagian bawah terdapat toko oleh-oleh jenang, jajanan kripik dan lainnya. tiket masuk saat ini berada di Rp.10,000 dan bisa naik lagi. ada fasilitas mushola dan toilet.

Alamat: Jl. Sunan Muria No.33, Glantengan, Kec. Kota Kudus, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah – Maps
Jam Buka: 09.00 – 21.00
No Telp: (0291) 432606

5. Taman Sardi Kudus

Credit Foto:Maya Renata

Taman sardi kudus adalah tempat wisata di kudus yang cukup indah. Tempatnya yang nyaman, bersih dan banyak pepohonan jadi udaranya sangat sejuk, di taman ini juga terdapat beberapa gazebo serta tempat duduknya, pokoknya sangat nyaman sekali buat menghabiskan waktu bersama keluarga, teman dan orang terkasih.

Dengan membayar sekitar Rp.10.000 bisa berubah, kalian sudah bisa menikmati pemandangan gunung muria yang mempesona. sangat cocok buat kegiatan outdoor, camping atau yang ingin bermalam kalian bisa menginap di rumah gupon . suasana alam sangat terasa, jauh dari kebisingan, aman dan privasi terjaga.

Alamat: Watulumpang, Kajar, Kec. Dawe, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah – Maps
Jam Buka: 07.00 – 16.00
No Telp: 08122938545

Baca: 15 Taman Hiburan di Kudus asik buat bermain sekaligus Refresing

6. Pemandian Alami Rahtamu

Credit Foto: Choirul Arifin

Pemandian Alami Rahtamu adalah salah satu tempat wisata di kudus yang sangat bersih dengan lokasi yang sangat sejuk berada di kudus. Nuansa Alam yg indah di pinggir masih dikeliling Hutan dan perkampungan yg masih asri, Air gunung yg menyegarkan sangat cocok buat lokasi liburan baik bersama keluarga atau bersama sahabat.

Banyak juga para penjual makanan dan minuman disamping lokasi pemandian alami rahtamu. Tidak ada tiket masuk untuk ke area sungai. kita hanya akan membayar uang parkir kendaraan saja. jadi masih murah meriah kan. alangkah baiknya bila kesini saat libur jadi semakin ramai pengunjung.

Alamat: Area Gn., Rahtawu, Kec. Gebog, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah – Maps
Jam Buka: –
No Telp: –

7. Gerbang Kudus Kota Kretek

Gerbang kudus kota kretek adalah tempat wisata di kudus dan Merupakan salah satu monumen pintu gerbang dari demak yang akan masuk menuju kabupaten kudus yang lokasinya berada di tengah jalan raya. walaupun cuma sebuah tugu, saat ini sudah dijadikan wisata gratis yang lumayan ramai pengunjung. sambil menikmati lalu lalang kendaraan bermotor dari atau mau ke kudus. sangat cocok buat nyantai.

tempatnya lumayan luas serta disampingnya juga ada sebuah taman, bila kalian ingin jalan2, kalian bisa memarkirkan kendaraan di tempat parkir yang berada di utara jalan atau bisa juga parkir di taman, waktu malam menjelang monumen telah dihiasi warna warni lampu yang berubah ubah sesuai waktu yang sudah ditentukan.

Alamat: Jl. AKBP Agil Kusumadya No.160, Area Sawah/Kebun, Jati Wetan, Kec. Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 24 jam

8. Taman Oasis Djarum

Taman Oasis Djarum adalah tempat wisata di kudus dan Merupakan salah satu taman publik hijau yang disediakan oleh djarum, setiap pagi hari taman ini sering digunakan buat joging atau sekedar jalan-jalan sehat dan tentunya akan semakin ramai orang dikala hari minggu atau musim liburan. sangat cocok buat jalan pagi hari tentunya dengan biaya gratis.

Suasana di taman ini cukup sejuk nan Asri, ditambah lagi tatanan taman yang terawat yang menambah pemandangannya makin memanjakan Mata. disini juga ada fasilitas yang dapat dinikmati secara gratis. selain itu disini juga beberapa ATM yang bisa digunakan.

Alamat: Jl. Lkr. Utara No.7, Bacin, Kec. Bae, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 05.00 – 20.00

9. Wana Wisata Ternadi

Credit Foto: Linda Sulistiyani

Wana Wisata Ternadi adalah tempat wisata di kudus dan  Menikmati panorama keindahan pegunungan muria serta pemandangan desa yang ada di bawahnya, sangat bagus buat foto-foto mengabadikan momen yang tidak akan terlupakan karena tempatnya yang menarik, indah, bagus dan keren banget tentunya. sangat cocok buat liburan bersama keluarga atau sahabat.

Untuk bisa sampai ke wana wisata ternadi Dapat ditempuh dengan menggunakan sepeda motor maupun mobil dan tentunya keadaan kendaraan haruslah fit benar. khusus buat yang bawa mobil tentunya tidak bisa sampe atas ya, jadi butuh naik ojek, beda bila naik motor bisa sampe atas. sudah ada fasilitas berupa toilet dan mushola.

Alamat: Ternadi, Dawe, Area Kebun, Ternadi, Kec. Dawe, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 24 jam
No Telp: 082243559922

10. The Peakview Waterboom & Resto

Credit Foto: Irul Simbah

The Peakview waterboom & resto adalah tempat wisata di kudus dan  Tempat bagus untuk menghabiskan waktu bersama keluarga, Tempatnya nyaman, kebersihan selalu terjaga, ada kantin jadi bisa buat renang juga bisa buat makan. Air bersih. Tempatnya nyaman dan sejuk. Banyak tempat duduk, cocok untuk weekend bersama keluarga. Harganya sebanding dengan fasilitasnya.

Jadi saat sudah capek berenang bisa juga di lanjutkan pesan makanan di resto dan yang mau menginap disini juga tersedia hotel yang siap menyambut anda dan keluarga. area permainannya juga banyak dan luas. Makanan dan minuman yang dijual pun harga terjangkau untuk ukuran waterboom.

Alamat: Jl Lingkar Utara Umk No.Utara, Kayuapu Kulon, Gondangmanis, Kec Bae, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 07.00 – 21.00
No Telp: 085641742274

11. Taman Lampion

Taman lampion adalah tempat wisata di kudus dan Merupakan salah satu taman hijau yang ada di kota kudus, di sini banyak sekali spot foto dengan bentuk yang cukup bagus disertai dengan hiasan lampu yang berwarna warni, jadi datang ke lokasi ini akan sangat cocok bila malam hari ya. jadi kalian bisa menikmati mainan lampu. saat pagi dan sore tempat ini dijadikan tempat joging atau juga sebagai lokasi kumpul2.

Tiket masuk ke taman lampion cukup terjangkau, sudah bisa menikmati keindahan malam, terkadang juga ada live musik juga. di lokasi depan juga banyak fasilitas bermain untuk anak anak, saat lapar pun kalian dengan mudahnya menjumpai banyak penjual makanan. juga ada tempat parkir.

Alamat: Jl. Gor No.103, Wergu Wetan, Kec. Kota Kudus, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah – Maps
Jam Buka: 08.00 – 18.00

12. Taman Pinka

Alamat: Ngembal Rejo, Ngembalrejo, Kec. Bae, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 08.00 – 17.00
No Telp: –

13. Selam Semliro

Alamat: Semliro, Rahtawu, Kec Gebog, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 08.00 – 00.00
No Telp: –

14. Waduk Lawang Songo

Alamat: Area Sawah, Kalirejo, Undaan, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –

15. Taman Ria Colo

Alamat: Colo, Kecamatan Dawe, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 08.00 – 18.00
No Telp: –

16. Balai Jagong

Alamat: Wergu Wetan, Kec. Kota Kudus, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –

17. Museum Purbakala Patiayam

Alamat: Kancilan, Terban, Kec. Jekulo, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 08.00 – 16.00
No Telp: 085292051282

18. Air Terjun Kali Banteng

Alamat: Area Gn., Rahtawu, Kec Gebog, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 08.00 – 17.00
No Telp: –

19. Air Terjun Kedung Gender

Alamat: Tengger, Dukuhwaringin, Kec Dawe, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 07.00 – 17.00
No Telp: –

20. Makam Sunan Muria

Alamat: Unnamed Road, Area Gn., Colo, Kec Dawe, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –

Tentunya masih banyak sekali Tempat wisata di kudus yang asik buat di kunjungi saat musim liburan, namun saat ini kami hanya akan menghadirkan 20 lokasi pariwisata yang bisa dijadikan kunjungan berlibur, baik bersama keluarga atau saat bersama teman-teman. (Tempat Wisata) (Rizqy Shewhite)