25 Tempat wisata di Blitar yang lagi hits dan mempesona

  

Tempat Wisata di blitar yang sangat cocok buat berlibur saat berada di kota PETA ini. banyak sekali lokasi wisata seperti sejarah, alam, religius, pantai dan goa yang bisa melepas penat. Banyak sekali tempat wisata di kabupaten yang berbatasan dengan kabupaten kediri,malang dan juga kabupaten tulungagung, seperti wisata kampung coklat, Negeri Dongeng Ponggok, makam bung karno dan juga water park sumber udel.

Tempat Wisata di Blitar
Tempat Wisata di Blitar

Setelah sudah capek berkeliling di blitar, tidak ada salahnya bila kalian juga mencoba kuliner terbaik di tempat makan di blitar yang menyajikan menu menu spesial yang patut di coba, bila capek juga bisa mencari hotel murah yang bisa menghemat pengeluaran.

Baca: 20 Tempat makan enak di blitar mantul dan populer

Daftar Tempat Wisata di Blitar

1. Makam Bung Karno

Foto: Rastafarellah

Makam Soekarno yang merupakan bapak proklamator ini terletak di Kelurahan Bendogerit, Kecamatan Sanawetan Kota Blitar. Komplek makam ini berdiri di area 1,8 hektar. Ir Pada tanggal 21 Juni 1970 Soekarno wafat dan dimakamkan di sana.

Mengunjungi makam sang pahlawan sekaligus sebagai bapak proklamator untuk mengenalkan sejarah pada keluarga. disekitar lokasi makam juga terdapat sarana dan prasarana yang sangat cocok buat wisata sekaligus belajar. untuk menuju ke area makam akan di kenakan tiket, namun harganya cukup terjangkau.

Alamat Makam Bung Karno:  Jl. Ir. Soekarno No.152, Bendogerit, Kec. Sananwetan, Kota Blitar, Jawa Timur 66133 – Maps Lokasi
Jam Buka: 07.00 – 16.00
No Telp: (0342) 801145

2. Bukit Bunda Blitar

Foto: Salsabiilazj

Bukit Bunda merupakan Tempat wisata Bukit kapur yang ada di kota Blitar Kademangan yang sangat menarik untuk di kunjungi dan bersantai, kalau saat pagi dan sore hari tempatnya sejuk dan kalau pas siang hari lumayan panas.

Untuk biaya masuknya hanya 5000 rupiah dan kalau ingin menyewa mobil offroad sekitar 50 ribu untuk 20 menit dan tarif masuk maupun sewanya bisa berubah sewaktu waktu. sangat cocok buat berwisata bersama keluarga dan teman teman.

Alamat Bukit Bunda berada di: Dawuhan, Kec. Kademangan, Blitar, Jawa Timur 66161 – Maps Lokasi
Jam Buka: 07.00 – 17.00
No Telp: 0812-9878-4888

3. Pantai Jolosutro

Foto:Bakoell_Tehh

Pantai Jolosutro berada di desa Ringenrejo, kecamatan Wates, Pantai Jolosutro berjarak sekitar 45 km dari kota Blitar. Pantai Jolosutro merupakan Objek wisata pantai yang berada di kawasan Laut pantai Selatan.

Pantai Jolosutro merupakan salah satu destinasi wisata pantai yang menjadi andalan kabupaten blitar. mempunyai ombak laut selatan yang besar dengan pemandangan yang luar biasa bagus. Pantai Jolosutro berlokasi di sebuah teluk kecil yang diapit oleh perbukitan dengan garis pantai panjang dengan pasir berwarna hitam.

Alamat: Dusun Ringinsari, desa Ringenrejo, Wates, Blitar, Jawa Timur – See Map
Jam Buka: 07.00 – 17.30

4. Pantai Peh Pulo

Pantai Peh Pulo Blitar merupakan salah satu objek wisata Pantai yang ada di kabupaten blitar. Lokasi Pantai Peh Pulo terletak di Desa Sumbersih, Kecamatan Panggungrejo, Kabupaten Blitar.

5.Istana Sakura Garum 

Alamat: Kemloko, Sidodadi, Kecamatan Garum, Blitar, Jawa Timur
Jam Buka: 08.00 – 17.00
No Telp: 081555883323

6. Candi Penataran

Candi Penataran atau Candi Panataran atau nama aslinya adalah Candi Palah adalah sebuah gugusan candi bersifat keagamaan Hindu Siwaitis yang terletak di Desa Penataran, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Candi termegah dan terluas di Jawa Timur ini terletak di lereng barat daya Gunung Kelud, di sebelah utara Blitar

7. Serah Kencong

Sirah Kencong merupakan nama sebuah daerah di Perkebunan Teh Bantaran Wlingi yang membutuhkan waktu tempuh sekitar 90 menit dari pusat kota Blitar.

8. Candi Sawentar

Candi Sawentar terletak di Dukuh Kanigoro, Kecamatan Garum, Kabupaten Blitar, tepatnya di sebelah timur Kota Blitar.

9. Pantai Serang

Pantai Serang merupakan pantai yang terletak di pesisir Samudra Hindia, tepatnya berada di desa Serang, kecamatan Panggungrejo, kurang lebih 45 Km arah barat daya kota Blitar.

10. Rambut Monte

Wisata Rambut Monte terletak di desa Krisik, kecamatan Gandusari, kurang lebih 30 km dari kota Blitar. Candi yang terdapat di lokasi Rambut Monte ini merupakan tempat pemujaan bagi penganut agama Hindu

11. Bisham Waterpark Chenoa

12. Keboen Kopi Karanganjar

13. Penangkaran Rusa Maliran

14. Bukit Teletubies

15. Pantai Pangi

16. Pantai Pasir Putih Pasetran Gondo Mayit

17. Perkebunan Teh Sirah Kencong

18. Kampung Coklat

19. Bukit Bonsai

20. Agrowisata Belimbing Karangsari

21. Waterpark Sumber Udel

22. Taman Kebon Rojo

23. Istana Gebang

24. Penangkaran Rusa Maliran

25. Negeri Dongeng Ponggok Blitar

Sebenarnya masih banyak sekali tempat wisata di blitar yang sedang hits dan banyak di cari, namun saat ini kami hanya akan membahas 25 lokasi berlibur saja, namun bila kawan kawan ingin berbagi bersama kami, kalian bisa menuliskan pada kolom komentar di bawah ya.(Rizqy Shewhite)