10 Cafe di Ponorogo kota Asik buat nongkrong

Cafe di Ponorogo kota yang bisa dijadikan pilihan buat nongkrong santuy baik bersama keluarga tersayang, sahabat terbaik dan juga rekan kerja saat istirahat. setelah seharian beraktifitas maka tidak ada salahnya juga bila sore atau malam hari nongkrong di beberapa lokasi kafe yang ada dilist.

Cafe di Ponorogo Kota

Cafe di Ponorogo Kota

Setelah seharian penat dengan rutinitas baik itu bekerja atau juga jalan – jalan santai mengunjungi Tempat wisata di ponorogo yang eksotis, maka tidak ada salahnya buat mengunjungi Tempat kongko seperti datang ke cafe di ponorogo kota yang asik buat nongkrong mantab.


Baca: 20 Tempat Makan di Ponorogo yang enak maknyus

Daftar Cafe Hits di Ponorogo

1. Origin Coffee Lab

Alamat: Jl. Jenderal Sudirman No.42, Krajan, Kepatihan, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63416
Jam Buka: 08.00 – 23.00
No Telepon: 081331458778

2. Angkringan Gayeng

Alamat: Jl. Anggrek, Bangunsari, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63419
Jam Buka: 10.00 – 23.00
No Telepon: –

3. Warunk WOW KWB png

Alamat: Jl. Jenderal Sudirman No.75, Krajan, Kepatihan, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63413
Jam Buka: 24 jam
No Telepon: 08123312883

4. BARVA Cafe

Alamat: Jl. Ukel No.23, Ronowijayan, Kertosari, Kec. Babadan, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63491
Jam Buka: 09.00 – 23.00
No Telepon: 081330528221

5. Wijsoen Coffee Container

Alamat: Jl. Uler Kambang No.6, Krajan, Tambakbayan, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63419
Jam Buka: 10.00 – 23.00
No Telepon: 081334446648

6. Reog Coffee Ponorogo

Alamat: Jalan Imam Bonjol, Jalan Krajan, RT.1/RW.1, Krajan, Brotonegaran, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63419
Jam Buka: 09,00 – 23.00
No Telepon: 085708364498

7. Links Coffee Shop

Alamat: Jalan Gajah Mada No.21 Bangunsari, Krajan, Kepatihan, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63419
Jam Buka: 18.00 – 02.00
No Telepon: 082245000470

8. Borneo Cafe

Alamat: Jl. Suromenggolo, Bangunsari, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63419
Jam Buka: 08.00 – 22.00
No Telepon: 081359353339

9. Warcet Mas Gimbal

Alamat: Jl. Kh. Ahmad Dahlan No.43, Hasanudin, Bangunsari, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63411
Jam Buka: 17.00 – 00.00
No Telepon: 081333381753

10. Kedai Sor Sawo

Alamat: Jl. Pramuka No.1, Sultanagung, Nologaten, Kec. Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur 63491
Jam Buka: 09.00 – 00.00
No Telepon: 082244935329

Sebenarnya masih banyak sekali Cafe di Ponorogo kota yang bisa kunjungi, namun saat ini kami hanya akan menampilkan 10 lokasi nongkrong yang banyak viewnya. namun bila kalian ingin berbagi bersama kami kalian bisa menuliskan pada kolom komentar di bawah ya!.

3484 Views