Tempat Makan Saung di Sukabumi merupakan pilihan icip-icip yang sempurna buat menghilangkan rasa lapar dan dahaga, apalagi bila makan di temani oleh keluarga tercinta atau juga sahabat terbaik. menyajikan aneka menu makanan spesial yang menggugah selera.
Selain menyajikan aneka menu spesial yang bisa kalian pilih Tempat makan saung di sukabumi dengan lesehan atau duduk biasanya rumah makan di jawa barat lebih mengutamakan menu masakan khas sunda. tentunya bila kalian icip menu enak disini di jamin kenyang dah.
Daftar Isi Kuliner
Daftar Tempat Makan Saung di Sukabumi
1. Saung Abah
Alamat: Jl. Salabintana KM. 5, Sudajaya Girang, Kecamatan Sukabumi, Kota Sukabumi, Jawa Barat – Maps
Jam Buka: 10.30 – 21.00
No Telp: (0266) 6248207
2. Panorama Resto and Cafe
Alamat: Jl. Lkr. Sel., Sudajaya Hilir, Kecamatan Baros, Kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 08.30 – 21.00
No Telp: 081380033378
3. RM Saung Hegar Rizky
Alamat: Jl. Lingkar Selatan, Sindangsari, Kecamatan Lembursitu, Kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 09.00 – 21.00
No Telp: 081573035855
4. Saung Sobat
Alamat: Jl. Lingkar Selatan. No.14, Sindangsari, Kecamatan Lembursitu, Kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 09.00 – 21.00
No Telp: 085721554303
5. Saung Hegar
Alamat: Jl. Kadudampit No.KM. 3, Gunungjaya, Kecamatan Cisaat, Kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 08.00 – 20.00
No Telp: 085793999088
Baca: 15 Cafe hits di Sukabumi romantis terdekat asik buat Nongkrong
6. Rumah Makan Sunda Kang Abah
Alamat: Jalan Lingkar Selatan, Jayaraksa, Baros, Jayaraksa, Kecamatan Baros, Kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 10.00 – 22.00
No Telp: 085659141760
7. Saung Liwet Mak Onot
Alamat: Babakan, Kecamatan Cisaat, kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 10.00 – 21.00
No Telp: 08121223977
8. Mang Kabayan
Alamat: Jl. Surya Kencana No.12, Gunungparang, Kecamatan Cikole, Kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 10.00 – 20.00
No Telp: (0266) 218880
9. Saung Abdi
Alamat: Jl. Goalpara No.29, Sukaraja, Kecamatan Sukabumi, Kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 15.00 – 21.00
No Telp: 085603076187
10. RM Saung Karang Ni’mat
Alamat: Jl. Gunung Karang, Limusnunggal, Kecamatan Cibeureum, Kota Sukabumi, Jawa Barat
Jam Buka: 09.00 – 21.00
No Telp: 085659132267
Itulah beberapa Tempat Makan Saung di Sukabumi Nuansa Alam yang Romantis, tentunya masih banyak lagi kok lokasi lainnya, namun saat ini kami hanya akan menghadirkan 10 lokasi saja yang memang banyak penggemarnya. namun bagi kalian yang mengetahui lokasi lainnya dan ingin berbagi bersama kami, kalian bisa menuliskan pada kolom komentar di bawah ya!. ( Tempat Makan )