25 Tempat Wisata di Bengkalis Riau keren alami
|Tempat Wisata di bengkalis yang bisa dijadikan tujuan yang bagus saat musim libur tiba atau disaat akhir pekan. kabupaten bengkalis merupakan salah satu kabupaten yang berada di Riau, kabupaten bengkalis bersebelahan dengan selat malaka di sebelah utara, disebelah selatan ada kabupaten siak, di barat ada dumai, kabupaten rokan hilir dan rokan hulu sedang dibagian timur ada kepulauan meranti dan karimun.
Beberapa Tempat wisata di bengkalis yang cukup dikenal ada Panti Rupat, pantai selat baru dan masih banyak objek wisata dikabupaten ini yang cukup dikenal baik wisatawan lokal maupun wisata luar kabupaten ini.
Daftar Tempat wisata di Bengkalis Terbaik
1. Pantai Tanjung Medang Rupat Utara
Pantai Tanjung Medang Rupat Utara adalah salah satu destinasi tempat wisata di bengkalis yang sedang populer dan merupakan salah satu lokasi berlibur cukup indah yang ada di riau, cocok untuk yang sedang mencari lokasi bersantai baik bersama keluarga atau juga teman.
bentangan pasir putih yg bersih menjadi daya tarik pengunjung yang sedang lewat atau memang ingin datang ke lokasi wisata pantai ini dan bagi yang ingin bermalam di sekitar objek wisata ini bisa menyewa penginapan yang letaknya tidak terlalu jauh di lokasi.
Lokasi Pantai Tanjung Medang Rupat berada di Teluk Rhu, Rupat Utara, Tlk. Rhu, Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau 28781 – Maps Lokasi
Jam Buka: 24 jam
2. Pantai Selat Baru
Alamat: Selat Baru, Bantan, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
3. Pantai Tenggayun
Alamat: Tenggayun, Kecamatan Bukit Batu, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 08.00 – 18.00
No Telp: –
4. Lapangan Pasir Bengkalis
Alamat: Jl. Jend. Sudirman No.123, Bengkalis Kota, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
5. Mangrove Education Park Gawar-gawar
Alamat: Sungai Pakning, Kecamatan Bukit Batu, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: –
No Telp: –
6. Lapangan Tugu
Alamat: Jl.jend.sudirman, Bengkalis Kota, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
7. Hutan Wisata Mangrove Pangkalan Laksman
Alamat: Unnamed Road, Sukajadi, Kecamatan Bukit Batu, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 06.00 – 17.00
No Telp: –
8. Pantai Sepahat
Alamat: Unnamed Road, Sepahat, Bukit Batu, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
9. Pantai Lapin
Alamat: Jl. Tanjung Lapin, Tanjung Punak, Rupat Utara, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
10. Ketapang Beach
Alamat: Sei Cingam, Kecamatan Rupat, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
11. Mangrove Sebauk
Alamat: Sebauk, Kec. Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
12. Pulau Beting Aceh
Alamat: Titi Akar, kecamatan Rupat Utara, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
13. Taman Laut Prapat Tunggal
Alamat: Maskom Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
14. Taman Batu Ampar
Alamat: Jl. Karimun, Bengkalis Kota, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
15. Air Mancur Taman Andam Dewi
Alamat: Jl. Jend. Sudirman, Bengkalis Kota, Kecamatan Bengkalis, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 14.00 – 00.00
No Telp: –
16. Butterfly Park Duri
Alamat: Pematang Pudu, Kecamatan Mandau, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
17. Telaga Suri Perdana
Alamat: Sungai Pakning, Kecamatan Bukit Batu, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 24 jam
No Telp: –
18. Harationica Waterpark
Alamat: Jl. Stadion Ujung, Kelurahan Air Jamban, Kecamatan Mandau, Kabupaten Bengkalis, Riau
Jam Buka: 10.00 – 17.00
No Telp: 082173390029
20. Bumi Perkemahan cempaka Duri
Sebenarnya masih banyak lagi tempat wisata di bengkalis yang lagi hits saat ini yang belum kami ulas, namun saat ini kami hanya akan mengulas sebagai saja, namun bila dari teman teman ingin berbagi, bisa langsung menuliskan pada kolom komentar di bawah ya. (Rizqy Shewhite)